PNCurup, 10/11/2023; Berdasarkan Surat Plt. Sekretaris Mahkamah Agung RI Nomor : 3389/SEK/HM3.1.1/XI/2023, Tanggal 07 November 2023, Perihal Peringatan Hari Pahlawan Tahun 2023, maka pada hari Jumat 10 November 2023, bertempat di halaman Kantor Pengadilan Negeri Curup Kelas IB, telah dilaksanakan Upacara Peringatan Hari Pahlawan Tahun 2023, yang diikuti oleh seluruh Hakim, Sekretaris, Panitera, Pejabat Fungsional, Struktural, Seluruh Pegawai, PPNPN dan Honorer Pengadilan Negeri Curup.


Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda Tahun 2023 yang dipimpin oleh Bapak Dr. Rimdan, S.H., M.H berjalan dengan hikmat, baik dan lancar. (Humas PNCurup)
« Next: Putusan Tilang 10 November 2023 »« Previous: Rapat Dinas Bulan November 2023
Berita Mahkamah Agung Republik Indonesia
Berita Badan Peradilan Umum
Undang Psikolog Universitas Indonesia, Ditjen Badilum Lakukan Evaluasi Kegiatan Pembinaan Tenaga Teknis
70 Peserta Ikuti Uji Kepatutan Dan Kelayakan Calon Pimpinan Pengadilan Negeri Klas Ib Dan Klas Ii
Pengumuman Pengiriman Surat Keputusan Promosi Dan Mutasi Tenaga Teknis Kepaniteraan Tanggal 10 November 2023